PT. Modern Panel Indonesia adalah perusahaan manufaktur yang merupakan anak perusahaan dari PT. Modernland Realty Tbk. berbasis di Indonesia, bergerak dalam bidang bahan bangunan sebagai produsen Beton Readymix, Beton Pracetak/Precast Concrete, EPS Panel dan Wiremesh.
Saat ini Perusahaan sedang membutuhkan tenaga terampil dibidang
Sales Precast
Kualifikasi :
Usia 25 – 35 tahun
Laki-laki / perempuan (diutamakan perempuan)
Minimal D3/S1 dalam bidang sales project
Pandai berkomunikasi, rajin, ulet, sopan, dan rapih
Bersedia bekerja di kantor / lapangan (mobile)
Mampu bekerja dibawah tekanan
Mencapai target
Bersedia ditempatkan dimana saja
Lebih disukai mempunyai kendaraan sendiri min R2/R4 (memiliki SIM C/A)
Subject email “SLS”
Deskripsi pekerjaan :
Memberikan presentasi mengenai produk kepada para klien
Menspek produk PT.MPI ke para konsultan, owner, kontraktor
Product Engineering & Development Department Head
Kualifikasi :
Usia 30 – 38 tahun, laki-laki / perempuan
Minimal S1 teknik civil / arsitek
Pengalaman minimal 7 tahun di posisi yang sama di perusahaan manufaktur
Menguasai software design ( AutoCAD dll )
Memahami metode dan tata cara membaca drawing
Menguasai dan memahami tentang dokumen project
Menguasai dan memahami ISO 9001 : 2015
Memiliki leadership yang kuat
Subject email “PED”
Bertanggung jawab terhadap seluruh proses engineering design ( shop drawing, RAB dan structure calculation )
Memahami perhitungan struktur
Membuat konsep desain precast yang efektif dan efisien
Negosiasi desain dengan supplier/customer yang berhubungan dengan alat bantu proses
Jika Anda memiliki kretaria tersebut silakan kirimkan CV Anda melalui email recruitment-mpi@modernland.co.id atau recruitment.modernpanel@gmail.com
Pastikan setiap informasi, anda kroscek dengan seksama, kami hanya
memberikan informasi terkait lowongan kerja dan tidak bertanggung jawab
terhadap apapun.